uhuk..uhuk...
mari bahas dunia gila.. terinsfirasi dari sebuah film ( korban film :$ )
tadi aku nonton film " help me " sebuah drama Korea, lumyan bagus sih menurut aku, ceritanya kira-kira gini. Cewek yang ngalamin skizofrenia. Awal cerita kita di bawa ke arah seorang gadis yang di hantui oleh pacarnya , di kejar rasa bersalah dan hidup dalam ketakutan. Pada bgn ending baru diungkapkan kalau ternyata si gadis menderita skizofrenia , berhalusinasi dan hidup dalam dunia sendiri ( dia berada di keramaian tapi dalam pandangan si cewek gak ada siapa- siapa , pacarnya blm mati dianggap mati, bahkan dia gak bisa liat pacarnya padahal berada di samping dia malah ngira ada sosok hantu ngikutin dia ) agak ribet sih ceritanya soalnya alurnya agak kacau jadi kudu nonton sendiri baru bisa ngerti ( ngeles krn gak jago nulis referensi film :$ )
Sedikit banyaknya aku jadi ngerti apa yang dirasakan "mereka yang duduk di tepi jalan, nangis gak jelas, atau mereka yang di vonis `Gila " . Kemaren ada di acara reality "kejamnya dunia" yang tayang di Trans TV,disatu segmen ada diceritakan ada seorang wanita yang berusaha keluar dari kegilaan, dan akhrinya dia berhasil,bahkan menjadi penulis buku, walaupun tidak sembuh total tentunya, pengakuan si cewek kalau dia sering melihat sosok Hitam saat dia pejam kan mata, dan yang ada di pandangan dia bukan Real yang ada. Misalnya nih.. REalnya dia ada di kamar cuman ama si penderita serasa di hawaii hihihi ( mau donk.. :z )
kira-kira gt deh, mungkin mereka hidup dalam dunianya sendiri, aku jadi kepikiran jangan-jangan aku salah satu yang menderita skizofrenia ,apakah aku bener berada di depan labtop dan sedang mengetik blog? apa benar aku berada di kamar atau malah di kolong jembatan? . BeCAREful aja apa yang kita yakini belum tentu kenyataan bisa jadi cuman halusinasi :O
Tidak ada komentar:
Posting Komentar