Bagi kebanyakan orang kertas bekas seperti kalender, kartu pos, foto usang, dan surat-surat yang sudah tidak terpakai adalah sampah, namun bagi Sandhi Schimmel Gold, seorang seniman asal Virginia AS, benda-benda tersebut bisa menjadi karya seni mosaik yang menakjubkan!
Karya seninya telah menarik perhatian banyak orang dan ia mulai dikenal sebagai seniman yang peduli terhadap lingkungan. Kebanyakan karya seninya kerap menampilkan konteks budaya pop masa kini seperti figur-figur terkenal pada zamannya yang kemudian ia olah kembali sehingga menjadi karya seni bernilai tinggi
Berikut adalah beberapa hasil karyanya:
via: mobgenic.com
Related Articles :
Wuih, Karakter Cerita Melompat Keluar Dari Buku Apa jadinya kalau semua karakter dalam cerita atau novel yang sedang Anda baca tiba-tiba melompat keluar dari buku? Wah, ini pasti sud ...
Wow, Foto-Foto Keren Seni Manusia yang MenghilangMenghilangkan tubuh manusia sehingga tak tampak oleh orang lain adalah sebuah hal yang mustahil, kecuali mungkin kamu meminjam jubah t ...
Ketika Antara Karya Seni dan Pornografi Patung berbentuk alat kelamin laki-laki bagi pembuatnya, adalah seni. Namun bagi kalangan tertentu belum tentu demikian. Hal itu katan ...
Beginilah Stasiun Kereta Bawah Tanah Setelah Dihias Oleh SenimanStockholm Subway atau stasiun kereta bawah tanah dengan panjang kilometer 110 (68,3 mil) adalah kereta bawah tanah yang terpanjang sen ...
Wow Keren, Pasta Disulap Jadi LukisanSeniman otodidak dari Alabama, Vernon Spicer, menggunakan pasta seperti spageti, makaroni, lasagna, dan mi untuk membuat berbagai luki ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar