Template Unik dan Asik

Template Unik dan Asik

template blogger keren
Mata udah ngantuk tapi masih pengen nulis juga nih cari template web buat koleksi di salah satu blog saya. Dari hasil googling dengan kata kunci template maka akan disuguhkan hasil pencarian bermacam macam template blog, diantaranya akan saya ulas satu persatu. Ok kalo udah ga sabaran ini dia template dari hasil penelusuran google.

Template Power Point

Template PowerPoint ini didesain dengan menggunakan fitur-fitur di PowerPoint 2007 dan 2010. Pada setiap slide ada petunjuk cara pembuatan template power point di Slide Notes. Jadi, selain bisa menggunakan templatenya, kita juga bisa sekaligus belajar cara membuat template. Ini adalah template khusus buat template aplikasi office power point, bukan template blog atau website.

Template Blog Keren

Template ini adalah Template Blogger yang unik dengan tampilan keren serta free atau gratis download merupakan Template Blog dengan gaya yang berbeda. Dari kata kunci "Template Blog Keren" ini blog saya nangkring di posisi ke empat search engine google. Lumayan lah buat pemula yang ndeso. Contoh template blog keren ini ya...seperti yang saya pakai sekarang di blog ini.

Template Joomla

Template ini sangat banyak peminatnya. Sebagai contoh adalah template joomla 3.0, joomla 2.5, joomla 1.7 dan masih banyak lagi. Template ini bisa anda unduh gratis dengan mengetikkan kata kunci "template joomla free download".

Template Blog Lucu

Template lucu untuk blog yang paling saya sukai adalah template yang ada gambar kartunnya. Template lucu pada blog bisa membuat pengunjung anda betah berlama-lama sambil senyam senyum sendirian. Hihihih untung baca blognya di dalam ruangan, kalo diluar kayak.......(isi sendiri deh)...

Template Monster

Wah...ada ada aja nih, masa ada template monster . Yes, ini apa adanya aja bos ini yang saya temukan di mesin pencurinya ....eh salah..mesin pencarinya google. Template monster ini free, free css, blog dan collection. Berikut ini gambar Template monster


Silahkan dipilih pilih jenis template unik dan asik yang anda sukai, saya hanya sekedar menginformasikan saja seperti halnya slogan blog ini, "Digital Informasi Blog".

Artikel Lain : Template Blog Keren - Download Template Blog


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top