Fitur Video Call WeChat

Fitur Video Call WeChat

Fitur WeChat

Fitur wechat - Cara menggunakan fitur wechat | Beberapa konsumen pengguna aplikasi wechat kadang kala masih ada yang kurang mengerti dengan cara menggunakan aplikasi wechat  ini. Untuk itu akan saya ulas satu demi satu tutorial cara menggunakan aplikasi wechat.

Fitur Pesan Video ( Video Call) WeChat

Fitur pesan video ini memungkinkan kita untuk bisa berkomunikasi dengan cara tatap muka face to face dengan berbagai semua jenis platform alat komunikasi yang digunakan.

Berikut ini Cara menggunakan fitur pesan video call  wechat

Anda bisa berbicara langsung bertatap muka dengan teman Anda. Video Call wechat tersedia di WeChat versi 4.2 dan lebih baru

Di jendela obrolan, tekan "+" dan pilih "Video Call".

video call wechat

 Jika teman Anda tidak mengirim pesan pada Anda dalam 10 menit terakhir, maka Anda harus mengirim pesan undangan untuk panggilan video pada teman Anda.

fitur video call wechat
Kemudian Klik "Video Call" lagi di laman obrolan. Teman Anda akan melihat laman berikut dan tinggal meng-klik tombol Terima untuk memulai.
cara menggunakan video call wechat
Ketika kita sedang menggunakan mode video call ini kita juga bisa berpindah mode dengan cepat. Misalnya kita sedang melakukan mode video call dan kita bisa langsung pindah ke mode voice call atau mode audio.
aplolaso video call wechat

Selamat menggunakan Fitur Video Call WeChat, semoga bermanfaat. Untuk Artikel tulisan selanjutnya akan dibahas fitur-fitur wechat yang lainnya yaitu Fitur Moment WeChat. Semoga bermanfaat.

Next : Fitur Moment/ Foto WeChat


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top