Sapi Kami Sejahtera Sekali

Sapi Kami Sejahtera Sekali

Di sebuah Sekolah Dasar Terpadu, Suswono yang berusia sembilan tahun di minta oleh guru bahasa indonesia yang bernama pak agus dan gurunya tersebut meminta agar Suswono memberikan contoh sebuah anak kalimat yang menerangkan tentang sipat. 

Pak Guru bertanya” Sapi kami baru saja beranak tiga ekor, 

Jawab Suswono, yang semuanya sejahtera sekali.

Bukan main senangnya hati Pak Guru melihat penguasaan Suswono akan tata bahasa yang mirip-mirip slogan Partai Politik tersebut. Kalau nanti pengawas pendidikan datang ke sekolah itu, maka gurunya meminta Suswono yang menjawab. 

Minggu berikutnya, ketika pengawas pendidikan mengunjungi kelasnya, pak guru memberi isyarat pada Suswono agar bocah itulah yang menjawab pertanyaan yang akan di lontarkannya di depan pengawas. 

Pak guru pun mulai mengajukan pertanyaan. 

Sapi kami baru saja beranak tiga ekor, 

Suswono langsung menjawab, Mereka semuanya nasionalis sejati 

Pak guru kaget dan tergagap. “ta, ta, tapi Suswono, minggu lalu jawabanmu bu, bu, bukan itu.” 

Suswono pun menjawab, Pak Guru, setelah satu minggu, mata anak-anak Sapi itu sudah terbuka lebar, mereka sudah tidak taqlid buta lagi !!!” yang dibutuhkan anak-anak Sapi sekarang ini adalah “Persatuan untuk menumpas keserakahan” 

Pak Guru, cukup, cukup sudah Suswono, Kamu memang murid bapak yang paling cerdas

Berita Lainnya :



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top