Kliring Bank: Pengertian Definisi Jenis dan Kegunaan Kliring

Kliring Bank: Pengertian Definisi Jenis dan Kegunaan Kliring

Kliring Bank: Pengertian Definisi Jenis dan Kegunaan Kliring.

Kliring? Pernahkah anda mendengar kliring? Bagi sebagian orang mungkin sudah mengetahui apa yang dimaksud dengan kliring namun tidak sedikit pula yang belum tahu.  Lalu apa itu kliring bank dan apa saja fungsi serta kegunaannya?

Kliring adalah salah satu cara penyelesaian utang piutang antar bank-bank  peserta kliring yang berbentuk surat-surat berharga. Dalam dunia perbankan kliring menunjukan sebuah jalannya kegiatan hingga selesai setelah perjanjian misalnya sebuah transaksi. Kliring ini memastikan semuanya menjadi clear dan berjalan sesuai dengan aturan pasar, meskipun proses kliring dalam kesepakatan yang berjalan tidak berhasil diselesaikan oleh kedua belah pihak yakni penjual dan pembeli. Dalam proses kliring yang dilibatkan didalamnya antara lain adalah manajemen dari paska perdagangan dan pra ekposur kredit.

Ada tiga jenis-jenis kliring yang ada di perbankan yaitu kliring umum, kliring lokal dan yang terakhir kliring antar cabang.

  1. Kliring umum adalah penghitungan warkat antar bank, di atur oleh Bank Indonesia.
  2. Kliring lokal adalah penghitungan warkat antar bank yang masih dalam satu wilayah. 
  3. kliring antar cabang adalah penghitungan warkat antar bank yang masih dalam satu wilayah cabang bank peserta.
Read more »


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top